Tumbuhan ini mudah sekali menanamnya dan banyak dibutuhkan para koki untuk membuat kue atau masakan. Mulai dari daun jeruk, pandan wangi, pandan suji, sereh, dan sebagainya.
Pandan Suji ini memiliki wangi yang khas dan perasan dari sari daun pandan suji ini biasanya dipergunakan sebagai pewarna makanan berwarna hijau. Makanan menjadi sehat, organik dan tidak mengandung bahan-bahan pewarna kimia. Daun Pandan Suji sering disebut sebagai Pandan Betawi, walau baunya tidak seharum daun pandan wangi.
Nama Pandan Suji ini juga dipakai sebagai nama
gemstone asal Cikotok yang berwarna hijau tua dan
jika diberi cahaya akan berwarna hijau ke arah batu pandan suji.
Habitus suji
Klasifikasi Ilmiah Pandan Suji
Kerajaan: Plantae
Divisi: Magnoliophyta
Kelas: Liliopsida
Ordo: Asparagales
Famili: Ruscaceae (Dracaenaceae)
Genus: Dracaena
Spesies/Binomial: Dracaena angustifolia
Sumber:
http://id.wikipedia.org/wiki/Suji
http://www.scribd.com/doc/86430137/Daun-Suji#scribd
Beranda (Home)
Toko Image Gambar
Gemstone Hunters
Pandan Suji
Rangka Perak untuk Cincin, Anting-Anting dan Liontin
Pertanyaan yang sering ditanyakan
Koleksi Batu-Batu Permata memang sangat menyenangkan Hati
Tutorial Adobe Photoshop
500 Tanaman Hias Populer
Toko Image Gambar
Ke Beranda (Back to home)
No comments:
Post a Comment